TINDAK TUTUR ILOKUSI DALAM PODCAST MERRY RIANA DENGAN ANDRE TAULANY_HASIL DARI SEBUAH KERJA KERAS. 1950800023

Setiyawati, Anik (2023) TINDAK TUTUR ILOKUSI DALAM PODCAST MERRY RIANA DENGAN ANDRE TAULANY_HASIL DARI SEBUAH KERJA KERAS. 1950800023. Pendidikan Bahasa dan Sastra, 9 (2): 3. pp. 771-779. ISSN 2715-4564

[thumbnail of ARTIKEL] Text (ARTIKEL)
Anik Setiyawati.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini untuk menyelidiki tindak tutur ilokusi apakah yang sering digunakan serta tujuannya. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan analisis data deskriptif. Sumber data penelitian ini adalah tuturan anatara Andre Taulanny dan Merry Riana dipodcast Merry Riana tentang hasil dari sebuah kerja keras. Data penelitian ini adalah wujud tindak tutur ilokusi yang dilakukan Merry Rian dan Andre Taulany. Ditemukakan beberapa pernyataan tindak tutur dan dirangkum dalam artikel ini ada 5 tindak tutur ilokusi yaitu tindak tutur asertif, tindak tutur direktif, tindak tutur deklaratif, tindak tutur komisif, tindak tutur ekspresif dengan rincian bentuk dan fungsinya. Dengan begitu dalam podcast Merry Riana dan Andrey Taulany terkail hasil dari sebuah kerja keras ini sudah mencakup keseluruhan jenis tindak tutur.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: tindak tutur, ilokusi, pragmatik
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General) > PN2000 Dramatic representation. The Theater
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Depositing User: Amalia Zulfa
Date Deposited: 22 Aug 2023 07:16
Last Modified: 22 Aug 2023 07:16
URI: https://eprints.univetbantara.ac.id/id/eprint/21

Actions (login required)

View Item
View Item