POTENSI DAN PENGEMBANGAN OBYEK WISATA UMBUL KROMAN DI DESA MRANGGEN KECAMATAN JATINOM KABUPATEN KLATEN - 20511000007

Saputra, Aditya Akbar (2024) POTENSI DAN PENGEMBANGAN OBYEK WISATA UMBUL KROMAN DI DESA MRANGGEN KECAMATAN JATINOM KABUPATEN KLATEN - 20511000007. Skripsi thesis, Universitas Veteran Bangun Nusantara.

[thumbnail of HALAMAN AWAL] Text (HALAMAN AWAL)
SKRIPSI - ADITYA HLM AWAL.pdf

Download (709kB)
[thumbnail of BAB I-II] Text (BAB I-II)
SKRIPSI - ADITYA BAB I-II.pdf

Download (806kB)
[thumbnail of BAB III-AKHIR] Text (BAB III-AKHIR)
SKRIPSI - ADITYA BAB III-V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui : (1) Bagaimana potensi dan dayatarik obyek wisata Umbul Kroman . (2) Bagaimana upaya pengembangan yang dilakukan pihak pengelola Umbul Kroman.
Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, yaitu mendiskripsikan serta menggambarkan potensi, daya tarik wisata dan upaya pengembangan. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data adalah dengan skroring dan deskriptif.
Hasil dari penelitian ini adalah: (1) Potensi yang dimiliki umbul kroman pada hasil penilaian daya tarik yang memliki nilai indeks 83,33% dan aksesbilitas 85,71 % serta Sarana dan Prasarana 70%, maka dapat dikatakan umbul kroman layak dikembangkan. Umbul Kroman memiliki potensi yang besar untuk dikembangkan karena potensi alam yang masih terjaga atau asri dan udaranya yang masih sejuk menjadi daya tarik Umbul Kroman, kondisi jalan yang bagus serta sarana prasarana yang memadai menjadi poin plus bagi wisata Umbul Kroman. (2) Upaya pengembangan obyek wisata umbul kroman masih dianggap kurang pelaksanaannya atau belum maksimal, masih harus mengembangkan daya tarik seperti pemabahan rekreasi atau atraksi pendukunng, pelebaran, dan memanfaatkan lahan kosong untuk membangun tempat ibadah dan sarana prasana lain serta perencanaan menghadapi kendala untuk kedepannya agar menjadi tempat wisata yang diminati banyak orang.
Kata kunci : Potensi, Daya Tarik, Pengembangan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Potensi, Daya Tarik, Pengembangan
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Geografi
Depositing User: Amalia Zulfa
Date Deposited: 07 Jan 2025 07:14
Last Modified: 07 Jan 2025 07:14
URI: https://eprints.univetbantara.ac.id/id/eprint/211

Actions (login required)

View Item
View Item